Detail Aduan
Rincian Aduan : LGWA63332906
KABUPATEN KLATEN, 16 Apr 2022
Alamat: Kabupaten/Kota Klaten, Kecamatan Klaten Tengah, Kelurahan Jomboran Laporan: pagi tadi 16 April 2022 anak saya batuk-batuk, kemudian saya dan istri berinisiatif untuk periksa ke RSIA Aisyiah Klaten karena sudah cek website kalau dokter praktek ada jam 8 pagi. Setelah sampai di RS jam 7.30 info dari satpam dokter praktek jam 9 pagi kemudian saya di kasih nomor antrian untuk ke bag pendaftaran. Ketika melakukan pendaftaran saya tanya lagi dokternya jam berapa datang jam set 9/9 karena sedang praktek di kliniknya. Dari mulai situ saya sudah bingung kenapa jadwal dokter di web RSIA dengan dokter bisa tidak sama kalau memang terlambat karena harus ada tindakan atau hal urgent mungkin masih dimengerti. Akhirnya jam 9.10 saya memutuskan untuk pulang dan tidak jadi periksa karena dokter belum datang juga dan seakan akan yang di RS di nomor duakan
Disposisi
Minggu, 17 April 2022 - 10:21 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Senin, 18 April 2022 - 12:01 WIB
Kabupaten Klaten
Selesai
Kamis, 21 April 2022 - 09:22 WIB
Kabupaten Klaten