Rincian Aduan : LGWA54822365

Selesai Public

KABUPATEN PATI, 29 Dec 2023

Alamat: Kabupaten/Kota Pati, Kecamatan Tambakromo, Kelurahan Tambakromo. Laporan : Jalan Pemda dekat perbatasan desa Tambakromo dengan desa Sitirejo kondisi rusak parah sepanjang -/+ 500 meter, sangat membahayakan bagi penggunaan kendaraan & saat hujan banyak genangan air di tengah jalan yg rusak. Besar harapan kami warga Tambakromo bisa diperbaiki secepatnya. Terimakasih 🙏🏻

0 Orang Menandai Aduan Ini