Rincian Aduan : LGWA46463968

Selesai Public

KABUPATEN PATI, 13 Feb 2023

Alamat: Kabupaten/kota : pati, Kecamatan Kecamatan : dukuhseti , Kelurahan Desa: ngagel .
Laporan : Keluhan: tolong jalan tayu puncel diperbaiki,beberapa bulan lalu sempat diperbaiki tetapi sudah hancur lagi,padahal belum ada setengah tahun,entah kualitas aspalnya yang jelek atau karena selalu dilewati truk muatan batu dari jepara Mohon segera diperbaiki dan diatasi

0 Orang Menandai Aduan Ini