Rincian Aduan : LGTW63786002

Selesai Public

KABUPATEN KARANGANYAR, 04 Oct 2022

Bpk . Ganjar Pranowo , Sebelumnya Kami Mohon Ijin Tanpa Mengurangi Rasa Hormat Kami Ingin Saya sampaikan Surat Perihal Permasalahan Kami Warga Pemilik Tanah Daerah Plesungan, Gondangrejo, Karanganyar, atas Status Blokir yang telah ditetapkan BPN Karanganyar. Yang dengan hal tersebut kami sebagai warga pemilik tanah tidak dapat memproses / menggunakan lahan tersebut bertahun-tahun lamanya, Walau dengan adanya bukti kami sebagai pembeli / pemilik secara sah / bersertifikat atas masing masing lahan tersebut. Semoga permasalahan ini dapat tuntas dan menjadi jawaban bagi para ratusan warga bersertifikat di Plesungan, Besar harapan dan Terimakasih kami . Untuk Bp. Ganjar Pranowo dan Tim yang Telah Siap Sedia membantu Segenap Warga Pemilik HM . Besar Terimakasih pak , Selamat Siang

0 Orang Menandai Aduan Ini