Rincian Aduan : LGSM81506888

Selesai Public

KABUPATEN MAGELANG, 01 Feb 2017

Assalamualaikum wr wb..Pak Ganjar, kami pedagang pasar umum muntilan memohon kepada bapak untuk menindak lanjuti pembangunan pasar umum muntilan,.sekian permohonan dari kami,.trimakasih.wasalamualaikum wr wb..

0 Orang Menandai Aduan Ini

Disposisi

Rabu, 01 Februari 2017 - 00:00 WIB

Admin Gubernuran

Laporan telah diteruskan ke DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN

Verifikasi

Rabu, 01 Januari 2025 - 00:00 WIB

DINAS PERINDUSTRIAN DAN PERDAGANGAN

Hasil koordinasi dengan Disperindag Kab. Magelang diperoleh informasi bahwa Disperindag Kab. Magelang telah dan sedang mempersiapkan proses rencana pembangunannya dan posisi terakhir telah menyusun dan membahas Amdal pasar Muntilan yang selanjutnya akan diajukan untuk penganggarannya. Intinya upaya untuk merealisasikan pembangunan terus berjalan. Terima kasih atas masukannya dan dimohon kesabarannya