Rincian Aduan : LGSM79877126

Selesai Public

LAIN-LAIN, 15 Sep 2017

Selamat siang pak gubernur, Saya mau menuliskan aduan Saya keluarga pns yang meninggal dunia bulan januari 2017 Sampai dengan saat ini kami tdk tau sudah sampai dimana proses penerbitan SK pensiun kematian atas nama ibu saya alm. Utami Retna Marheni Nip. 19650214 198903 2 005 Karena sy merasa sudah buntu dan tidak ada informasi apapun Saya mencoba menghubungi BKD jateng Dan sy mendapat jawaban mengecewakan Mereka tdk bisa memberikan jawaban prosesnya sudah sampai dimana Bahkan cenderung acuh Kemudian saya check ke BKN regional jogja Dan mereka menyatakan bahwa prosesnya terhambat karena masalah foto yg blm lengkap (hal ini sudah disampaikan ke BKD jateng) Tp dari bkd jateng maupun instansi dimana tempat ibu saya bekerja (dinas sosial provinsi jateng) Tdk memberikan info apapun Terkait ini Bagaimana ini pak Kog tidak profesional sekali Aparatur sipil negara BKD jateng Mohon ditindak lanjuti Kami membutuhkan sk untuk mengurus taspen ibu kami Guna biaya kuliah adek kami. Terimakasih

0 Orang Menandai Aduan Ini