Detail Aduan
Rincian Aduan : LGSM09637079
KOTA SURAKARTA, 08 Jun 2017
SmsLaporGub sy warga Semarang, tinggal di Solo. Awal bulan Mei, sy beli motor baru di dealer di Solo, pelat nomor sudah keluar, tapi BPKB keluar alias terbit kata dealer 6 bulan lagi dari samsat. Apakah benar den Gub?
Disposisi
Kamis, 08 Juni 2017 - 09:02 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Kamis, 13 Juli 2017 - 10:30 WIB
BADAN PENGELOLA PENDAPATAN DAERAH
Selesai
Senin, 14 Agustus 2017 - 09:13 WIB
BADAN PENGELOLA PENDAPATAN DAERAH