Rincian Aduan : LGMB70336573

Selesai Public

KABUPATEN REMBANG, 16 Aug 2024

Mohon tepi jalan sebelah timur Polsek Kaliori, untuk dibangun saluran air. Setelah jalan raya kaliori dibangun cor beton, saluran air nya tertimbun longsor dari jalan. Sehingga air hujan dari sebelah barat tidak bisa lancar. Mohon untuk di bangun agar saluran air hujan bisa lancar.

0 Orang Menandai Aduan Ini