Rincian Aduan : LGIG83735115

Selesai Public

KABUPATEN BREBES, 25 Jan 2023

Lokasi : Desa. kedungneng Kec. Losari kab. Brebes Permasalahan : Jalan rusak berair dan berlumpur dan ketika hujan deras maupun hujan sedang menimbulkan banjir dan jalan sangat licin, Udah hampir 5 tahun lebih jalan belum di perbaiki sama sekali, Jalan yg menghubungkan desa Kedungneng, Randusari, pekauman, Losari kidul, Losari Lor hingga limbangan rusak parah sudah tidak kelihatan jalan semoga dengan adanya aduan dari masyarakat ini Jalan di Losari brebes khusunya di desa kedungneng sampe losari kidul bisa di perbaiki segera 🙏🏻 terima kasih semoga aspirasi keluhan masyarakat dan tulisan ini bisa di baca oleh bapk gubernur kita pak ganjar, terima kasih🙏🏻😇

0 Orang Menandai Aduan Ini