Rincian Aduan : LGIG81437844

Selesai Public

KOTA SURAKARTA, 12 Oct 2023

Lokasi: RSUD IBU FATMAWATI SURAKARTA


Permasalahan: saya memeriksakan anak pakai BPJS kesehatan di faskes 1(klinik), dr faskes 1 disarankan dirujuk utk dirawat inap dirumah sakit. saya memilih rumah sakit ibu fatmawati dan lgsung menuju IGD, sampainya di IGD anak diperiksa dan dikasih obat. Sementara saya mengurus pendaftaran/administrasi. Tapi dari rumah sakit bilang,, agar diperiksa dokter dulu, nanti kalau keadaan nya membaik(tdk perlu rawat inap) dan pakai umum tidak boleh BPJS (utk obat yg akan diberikan) tp kalau membutuhkan perawatan lebih baru pakai BPJS.
Yang saya pertanyakan, apa benar BPJS kesehatan hanya untuk yang darurat saja.

0 Orang Menandai Aduan Ini