Detail Aduan
Rincian Aduan : LGIG73268738
KOTA SEMARANG, 26 Aug 2022
Selamat siang, Min. Saya Afi, warga Semarang. Mohon perpustakaan segera dibuka untuk Sabtu dan Minggu. Semarang punya 2 perpustakaan, tapi Sabtu Minggu tutup semua. Kenapa? Sementara CFD sudah ada. Acara2 sudah diperbolehkan. Tempat2 hiburan juga sudah buka. Anak sekolah sudah masuk seperti biasa. Perpus kota dan provinsi masih tutup kenapa? Padahal bukan kerumunan. Saya sudah DM langsung ke perpus provinsi, tapi jawabnya cuma "menunggu kebijakan". Saya harus lapor kemana jadinya, Min? Mohon bantuannya. Terima kasih.
Disposisi
Jumat, 26 Agustus 2022 - 10:49 WIB
Verifikasi
Kamis, 01 September 2022 - 12:56 WIB
DINAS KEARSIPAN DAN PERPUSTAKAAN
Progress
Kamis, 01 September 2022 - 12:58 WIB
DINAS KEARSIPAN DAN PERPUSTAKAAN
Selesai
Selasa, 13 September 2022 - 07:38 WIB
DINAS KEARSIPAN DAN PERPUSTAKAAN