Detail Aduan
Rincian Aduan : LGIG62768908
KABUPATEN PATI, 11 Jan 2023
Ini progress jembatan menghubungkan kota kediri - tulungagung dibawahnya sungai brantas ditutup dan langsung dibongkar sejak september 2022 lalu. Sedangkan jembatan juwana yg ditutup sejak mei 2022 gk dibongkar" molor sampai september baru dibongkar. Kedua jembatan sama" dibongkar pada bulan september, sama" jalur lintas kabupaten, bahkan lebar sungai lebih luas sungai brantas. Terus bagaimana perbandingan progress kedua jembatan tersebut sampai sekarang ? Jgn alesan terkendala faktor cuaca, disini (kediri) curah hujan jg tinggi. Saya asli org juwana tinggal di kediri. Saya setiap pulang merasa muak melihat kondisi lalu lintas juwana akibat proyek tersebut. Tolong percepat pembangunan jembatan juwana hingga selesai sampat dapat dilewati !
Disposisi
Rabu, 11 Januari 2023 - 15:46 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Kamis, 12 Januari 2023 - 10:37 WIB
DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA
terima kasih atas laporannya
Progress
Rabu, 08 Maret 2023 - 15:36 WIB
DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA
sudah terkoordinasikan dg tim BBPJN Wilayah Jateng - DIY
Selesai
Rabu, 08 Maret 2023 - 15:36 WIB
DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA CIPTA KARYA
sudah terkoordinasikan dg tim BBPJN Wilayah Jateng - DIY