Rincian Aduan : LGIG39788939

Progress Public

KOTA SEMARANG, 18 Feb 2025

selamat siang admin pemkot semarang, saya mau melapor :

  • mohon saluran air di sepanjang jalan tentara pelajar (mulai jl mt haryono s/d perempatan jl sompok) diberi penutup. berbahaya untuk pengendara motor.
  • mohon diperbaiki penutup saluran air di perempatan tentara pelajar <> sompok <> cinde. itu besi penutup kondisi kurang baik, ada yang kosong lumayan lebar. dan besi penutup cekung, bahaya juga untuk pengendara motor.
terima kasih

0 Orang Menandai Aduan Ini