Detail Aduan
Rincian Aduan : LGIG33629434
KABUPATEN GROBOGAN, 11 May 2023
Assalamualaikum wr wb
Izin menyampaikan pak, terkait jalan di Desa Gempol Payung RT 05 RW 22 Purwodadi Grobogan, akses jalan utama yg dilewati warga kini mengalami longsor yg sangat parah dan begitupun dengan jembatan yg rusak sudah 2 tahun juga belum ada perbaikan, mohon untuk menindaklanjuti. Terimakasih
Disposisi
Kamis, 11 Mei 2023 - 08:44 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Kamis, 11 Mei 2023 - 14:33 WIB
Kabupaten Grobogan
Laporan diterima
Progress
Kamis, 11 Mei 2023 - 14:33 WIB
Kabupaten Grobogan
Laporan diteruskan ke Pemerintah Kecamatan Purwodadi
Selesai
Kamis, 11 Mei 2023 - 14:33 WIB
Kabupaten Grobogan
Laporan ditindaklanjuti oleh Pemerintah Kecamatan Purwodadi
Mengenai aduan tersebut,
Menjawab aduan jalan di Desa Gempol payung RT 05 RW 22 Purwodadi Grobogan setelah kami koordinasi kan dengan Kelurahan Purwodadi bahwa pengelolaan aset tersebut bukan menjadi kewenangan dari Kelurahan Purwodadi karena jembatan dan jalan yang termasuk di pinggir sungai dan jembatan merupakan kewenangan Pemerintah Daerah dalam hal ini PUPR Kabupaten. Kelurahan Purwodadi sudah melaporkan kepada PUPR dan BPBD Kabupaten untuk menangani jalan dan jembatan tersebut namun demikian Kelurahan dan Kecamatan juga sudah mengusulkan penanganan jalan dan jembatan pada saat muskel dan Musrenbangcam tahun 2023. Demikian kamu sampaikan terima kasih