Rincian Aduan : LGIG10477582

Selesai Public

KOTA PEKALONGAN, 11 Nov 2024

Assalamualaikum
Selamat siang admin
Saya ingin melaporkan bahwasannya di area tempat tinggal saya telah ada proyek galian tanah untuk PDAM namu sudah 2 minggu ini proyek galian hanya ditinggal begitu saja tanpa ada penutupan
Kami tidak tahu pasti apakah proyek tersebut sudah selesali atau belum namun sampai saat ini tidak ada lagi aktifitas pengerjaan
Tolong untuk di tindak lanjuti karena cukup mengganggu kenyamanan warga sekitar .
Lokasi aduan:
Kabupaten/Kota (Kota Pekalongan)
Kecamatan Pekalongan Selatan
Desa/kelurahan Kuripan Kertoharjo


Yang di foto RT 02/05
Klau proyek galiannya hampir sepanjang Jalan Pelita V dan ada juga yang masuk di dalam Gang.
https://maps.app.goo.gl/J8hxBqoJTcYbEaVj8?g_st=ii

0 Orang Menandai Aduan Ini