Detail Aduan
Rincian Aduan : LGIG07781168
KABUPATEN BANJARNEGARA, 04 Jan 2024
Lokasi aduan: Dusun Kalilandak, Desa Wanadri, Kec. Bawang, Kab. Banjarnegara, Jawa Tengah
Isi Aduan/Permohonan Informasi: Permisi pak, ijin menyampaikan Keluhan kami para pelajar dan masyarakat dusun Kalilandak, Desa Wanadri, Kec. Bawang, Kab Banjarnegara, Jawa Tengah. Saya mewakili para pelajar dan Masyarakat inin menyampaikan keluhan jalan utama dusun kami pak, jalan nya sudah rusak TOTALLL dan kami setiap hari harus menerima polusi dan harus menikmati debu hasil pertambangan pak, apalagi sekarang sudah memasuki musim penghujan dimana jalan jadi licin akubat tanah merah dan pasir putih yang menyelimuti jalan, mohon untuk ditindak lanjuti pak🙏kami sudah berkali kali melaporkan kepada pihak desa tetapi tidak ada respon tentang jalan yang kami keluhkan pak🙏
https://www.google.com/maps/place/-7.471205,109.606675/data=!4m6!3m5!1s0!7e2!8m2!3d-7.4712051!4d109.60667459999999?utm_source=mstt_1&entry=gps&lucs=47068615,,47075915&g_ep=CAESCjExLjEwOS4xMDEYACDXggMqEjQ3MDY4NjE1LCw0NzA3NTkxNUICSUQ%3D
2 Orang Menandai Aduan Ini
Disposisi
Kamis, 04 Januari 2024 - 12:50 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Jumat, 05 Januari 2024 - 09:08 WIB
Kabupaten Banjarnegara
Terimakasih atas aduan yang disampaikan, akan ditindak lanjut
Progress
Jumat, 05 Januari 2024 - 09:09 WIB
Kabupaten Banjarnegara
Aduan diteruskan ke Dinas PUPR Kab Banjarnegara