Rincian Aduan : LGIG05893245

Selesai Public

KABUPATEN CILACAP, 12 Jul 2023

Kabupaten/Kota : Cilacap

Kecamatan : Cilacap utara
Desa/Kelurahan : Karangtalun

Permohonan informasi :
Saya mau meminta informasi bagaimana cara mereaktivasi BPJS-PBI . Karena tadinya keluarga saya penerima bantuan BPJS-PBI , tetapi setelah saya bekerja di cikarang bpjs saya ikut perusahaan . Sekarang saya sudah tidak bekerja , bpjs saya sudah tidak aktif tidak bisa untuk berobat. Status kepesertaannya "keluar kemauan sendiri" setelah saya sudah tidak bekerja.
Saya ingin memohon untuk mengaktifkan bpjs-pbi saya agar bisa untuk berobat lagi
Kalau BPJS-PBI punya kedua orangtua saya masih bisa dipakai , hanya punya saya yg tidak aktif

0 Orang Menandai Aduan Ini