Rincian Aduan : LGIG04071339

Selesai Public

KABUPATEN TEGAL, 25 Jul 2023

Kabupaten/Kota.kab tegal
Kecamatan dukuhturi
Desa/kelurahan.kepandean

Isi Aduan/Permohonan Informasi:kenaikan kelas tahun ini dipunggut biaya 100rb per siswa. Denggan alasan iuran beli buku untuk perpustakaan dan untuk iuran pramuka.
2 thun lalu juga iuran untuk renovasi pagar sekolah denggan jumlah 350rb

Mohon untuk ditindak lanjuti agar kedepanya tidak ada iuran"seperti itu yg membebankan orang tua siswa
Nama sekolah smp negri 1 dukuhturi

0 Orang Menandai Aduan Ini