Detail Aduan
Rincian Aduan : LGAN78242551
KABUPATEN BATANG, 24 Aug 2023
sebelumnya mohon maaf, kami warga sangubanyu mau melaporkan keadaan jalan didesa kami pak, jalan utama buat warga sekitar lalu lalang buat cari nafkah rusak parah, bahkan ada beberapa yang udah bukan seperti jalan lagi bahkan seperti sungai mati, tolong perbaiki jalan utama desa kami pak
0 Orang Menandai Aduan Ini
Disposisi
Jumat, 25 Agustus 2023 - 07:25 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Jumat, 25 Agustus 2023 - 08:34 WIB
Kabupaten Batang
Terimakasih atas laporannya
Progress
Jumat, 25 Agustus 2023 - 08:48 WIB
Kabupaten Batang
Hasil koordinasi dengan Kecamatan Bawang : Ruas Jalan tersebut merupakan jalan Desa, sudah dianggarkan di RKPDEsa+APBDes, dikerjakan bulan ini.