Rincian Aduan : LGAN75068250

Selesai Public

KABUPATEN WONOSOBO, 27 May 2023

Assalamu'alaikum wr.wb kpd yg terhormat bpk Ganjar Pranowo, S.H, M.IP. selaku gubernur Jawa Tengah beserta jajarannya. bpk kementrian pertanian bpk Dr.H. Syahrul Yasin Limpo, SH, M.Si, MH. Mohon izin mengadukan, bahwasanya para petani Kentang, yg ada di dataran tinggi Dieng dan mencakup dua kabupaten yaitu Banjarnega dan Wonosobo mengeluhkan bahwa kami para petani tidak mendapatkan jatah pupuk subsidi. Kami mempunyai kartu tani tapi tdk berguna. mohon izin agar kami bisa di berikan jatah lagi untuk pupuk subsidi.. Banyak harap kami utk bisa diselesaikan terlebih terkait masalah ini. Trima kasih wassalamualaikum wr.wb

0 Orang Menandai Aduan Ini