Rincian Aduan : LGAN39686847

Selesai Public

KABUPATEN SUKOHARJO, 03 Feb 2023

Pak ganjar saya resah sekali pak ternyata di Jawa Tengah masih ada pungli, tdi sebelum salat jumat calon istri saya sedang meminta berkas N1 dll buat syarat pernikahan pak di kelurahan kartasura Kabupaten Sukoharjo pak namun ketika berkas itu jadi calon istri saya diminta biaya administrasi sama petugas kelurahan pak yg meminta seorang bapak" pak padahal seharusnya gratis kan pak jika mengurus hal tersebut, saya saja sebagai calon suaminya mengurus di kelurahan di semarang saja gratis tdk ada pungli pak... Mohon di tindak lanjuti dan di cek ya pak supaya tdk tuman dan orang lain menjadi korban punglinya...

0 Orang Menandai Aduan Ini