Detail Aduan
Rincian Aduan : LGAN35121937
KABUPATEN PURBALINGGA, 18 Aug 2023
mohon maaf sebelumnya bapak ibu saya dari pengurus masjid Nurul ikhlas di wilayah Purbalingga. berapa bulan yang lalu saya mengirimkan proposal buat mesjid saya ke biro kesejahteraan rakyat profinsi Jawa tengah.. pada saat saya tanyakan lagi katanya udah sampai tapi berkasanya ga sampai ke biro kesejahteraan rakya dan saya di suruh kirim fail ke biro kesejahteraan tersebut.. dan yg saya mau tanyakan lagi apa proposal tersebut sudah di ketemukan???
0 Orang Menandai Aduan Ini
Disposisi
Sabtu, 19 Agustus 2023 - 18:53 WIB
Admin Gubernuran
Verifikasi
Sabtu, 19 Agustus 2023 - 20:01 WIB
BIRO KESEJAHTERAAN RAKYAT
Progress
Sabtu, 19 Agustus 2023 - 20:06 WIB
BIRO KESEJAHTERAAN RAKYAT
Yth. Pelapor, Pada tanggal 9 Agustus 2023 sudah di informasikan bahwa berkas proposal sudah ditemukan, dan sudah di masukkan ke buku agenda biro kesra.Setelah proposal kami terima, kemudian akan kami lakukan verifikasi terhadap proposal tersebut. Apabila proposal sudah sesuai dengan ketentuan, kemudian akan kami ajukan untuk pada anggaran keiatan di tahun 2024.Atas perhatiannya disampaikan terimakasih.
Selesai
Senin, 21 Agustus 2023 - 08:42 WIB
BIRO KESEJAHTERAAN RAKYAT
Yth. Pelapor.
Permohonan sudah ditanggapi dan sudah dikoordiinasikan via telepon.
demikian atas perhatiannya disampaikan terimakasi.