Rincian Aduan : LGAN20484785

Selesai Public

KABUPATEN PATI, 05 Jan 2023

mohon pak gub peninjauan kembali jembatan juwana kenapa tidak ada aktivitas pekerjaan jembatan sejak pertengahan desember. jalan pati juwana rembang jadi rusak total karena kemacetannya yg terjadi efek pembangunan jembatan dan jln rusak di area petemuan arus jembtan 2 arah

0 Orang Menandai Aduan Ini